Contoh Karya Rancangan Rumah Untuk Pelajar dan Mahasiswa
Buat para pelajar atau mahasiswa, sudah sepatutnya dituntut untuk berupaya menambah dan meningkatkan skill yang dimiliki agar kelak berguna dikarenakan pada era sekarang yang serba digital ini sangat penting untuk mempelajari desain grafis. Dengan berkembangnya situasi seiring pandemi sekarang ini turut mengubah cara desainer rumah merancang desain yang berkonsep outdoor alias melahirkan suasana alam. Tentunya bagi pelajar/Mahasiswa yang baru saja berkecimpung di dunia desain, perlu memahami terlebih dahulu hunian yang sederhana misal dengan tipe 21 atau 36 dengan kebutuhan ruang yang sederhana. Mendesain rumah harusnya mengenal bagian-bagian pada konstruksi seperti sloof; kolom; balok; dinding; atap; plafon dll sebagai pengetahuan dasar. Sebelum menerapkan imajinasi ke dalam kerangka desain disarankan untuk memperluas dan mencari lebih banyak referensi dari contoh gambar rumah sederhana yang telah ada di berbagai media.